Alokasi Dana Desa pada Badan Usaha Milik Desa, Pengelolaan dan Pengaruhnya terhadap Pendapatan Asli Desa
DOI:
https://doi.org/10.38035/jim.v3i1.521Keywords:
BumDes, Pendapatan Asli Desa, PengelolaanAbstract
Undang-undang no 6 tahun 2014 tentang desa menegaskan bahwa Pemerintah Indonesia mendorong penuh pengembangan kemandirian sosial dan ekonomi desa. Pandemi covid 19 sejak tahun 2020 mempunyai dampak yang sangat signifikan bagi perekonomian desa, Oleh karena itu Menteri Desa Pembangunan Daerah Tertinggal dan Transmigrasi pada tahun 2022 ini mengeluarkan Peraturan (Permendesa) no 7 tahun 2021 tentang prioritas penggunaan dana desa tahun 2022 (https://nasional.kompas.com 14/11/2021) yng terdiri dari tiga poin utama, yaitu: pemulihan ekonomi nasional sesuai kewenangan desa.Peluang penggunaan dana desa untuk melakukan pengembangan Bumdes dimaksudkan untuk memperbaiki Pendapatan asli desa. Penelitian ini bertujuan untuk menguji apakah jumlah alokasi dana desa pada Bumdes berpengaruh thd peningkatan pendapatan asli desa dengan variabel moderasi pengelolaan dana desa. Hasil penelitian mengunkapkan bahwa jumlah alokasi dana desa tidak mempunyai kontribusi secara langsung terhadap peningkatan pendapatan asli desa, namun dengan dimoderasi pengelolaan Bumdes, jumlah alokasi dana desa mempunyai kontribusi positif terhadap peningkatan pendapatan asli desa.
References
Aprilia, Cahyono dan Nastiti, “Systematic Literature Review, Keberhasilan dan Kegagalan kinerja BUMDES, Jurnal Akuntansi Terapan dan Bisnis, vol 1, no 1, 2021 pp 35-44). ISSN ;2807-243X
Filya, Afifa Rachmanda, “Optimlisasi Pengelolaan BUMDES dalam Meningkatkan PADES di Kecamatan Bojonegoro, Jurnal Ekonomi dan Keuangan Publik vol 5, no 1, Juni 2018 pp 19-39.
Nurul Aeni, “Gambaran Kinerja BUMDES di Kabupaten Pati” https://ejournal.bappeda.jatengprov.go.id
Suparji “Pedoman Tata Kelola BUMDES” UIJ Press,2019
Peraturan Pemerintah Republik Indonesia no 11 tahun 2021 tentang BUMDES
https://www.kppod.org/berita/view?id=51
http://www.djpk.kemenkeu.go.id)
https://djpb.kemenkeu.go.id/kppn/bukittinggi/id/data-publikasi/artikel/
Dwiningwarni, Sayekti Suindah dan Amrulloh , Ahmad Zuhdi.(2020). Pernan Pengelolaan Dana Desa Untuk Meningkatkan Pendapatan Masyarakat di Jombang Jawa Timur. (2020).Ekuitas:Jurnal Ekonomi dan Keuangan.Vol.4.NO.1.Maret 2020; hal.1-20
Filya, Afifa Rachmanda. (2018). Optimalisasi Pengelolaan Badan Usaha Milik Desa (BUMDES) dalam Upaya Meningkatkan PADES di KecamatanBojonegoro di Kabupaten BOJONegoro Provinsi Jawa Timur. JE&KP.Vol.5. NO.1. Juni 2019:hal.19-39
Nugrahaningsih, Putri. Falikhatun, Winarna, Jaka.(2016). Optimalisasi Dana Desa dengan Pengembangan Badan Usaha Milik Desa Menuju Desa mandiri. Jurnal Akuntansi dan Bisnis.Vol. 16.No.1. Februari 2016: Hal 37-45
Peraturan Menteri Desa, Pembangunan Daerah Tertinggal dan Transmigrasi REpublik Indonesia Nomor & tahun 2-021 Tentang Prioritas Penggunaan Dana Desa tahun 2022. (2021)
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
License
Copyright (c) 2024 Anastasia Susty Ambarriani, Christina Wiwik Sunarni, Pratiwi Budiharta
This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.
You are free to:
- Share— copy and redistribute the material in any medium or format
- Adapt— remix, transform, and build upon the material for any purpose, even commercially.
The licensor cannot revoke these freedoms as long as you follow the license terms.
Under the following terms:
- Attribution— You must give appropriate credit, provide a link to the license, and indicate if changes were made. You may do so in any reasonable manner, but not in any way that suggests the licensor endorses you or your use.
- No additional restrictions— You may not apply legal terms or technological measures that legally restrict others from doing anything the license permits.
Notices:
- You do not have to comply with the license for elements of the material in the public domain or where your use is permitted by an applicable exception or limitation.
- No warranties are given. The license may not give you all of the permissions necessary for your intended use. For example, other rights such as publicity, privacy, or moral rightsmay limit how you use the material.