Fungsi Tari Sukoreno pada Pertunjukan Kethoprak Wahyu Ngesti Utomo di Kabupaten Blora
DOI:
https://doi.org/10.38035/jim.v4i4.1299Keywords:
Kethoprak Wahyu Ngesti Utomo, Fungsi Tari SukorenoAbstract
Permasalahan yang di kaji dalam penelitian ini adalah tentang fungsi Tari Sukoreno pada penyajian Kethoprak Wahyu Ngesti Utomo di Kabupaten Blora. Penelitian ini menggunakan metode kualitatif di mana dalam pengambilan data menggunakan teknik observasi, teknik wawancara, dan teknik dokumentasi. Teknik triangulasi yang di gunakan dalam mengkaji keabsahan data dalam penelitian ini. Penelitian ini menggunakan tiga tahap dalam menganalisis data yaitu reduksi data, penyajian data, dan penarikan kesimpulan. Hasil penelitian fungsi Tari Sukoreno pada pertunjukan Kethoprak Wahyu Ngesti Utomo di Kabupaten Blora sebagai berikut seni Kethoprak Wahyu Ngesti Utomo ialah salah satu kesenian yang berada di Kabupaten Blora, Sekertariat yang terletak di Desa Karangtawang Kecamatan Tunjungan Kabupaten Blora yang berdiri sejak tahu 2004 dan mulai eksis pada tahun 2009 seni Kethoprak ini ber anggotakan sekitar 60 orang. Fungsi Tari Sukoreno yaitu sebagai hiburan, pertunjukan, dan pemasaran bagi para anggota Seni Kethoprak Wahyu Ngesti Utomo.
References
Arum, A. P., & Ayuningtyas, N. (2023). Edukasi Tata Rias Korektif Untuk Meningkatkan Keterampilan Pekerja Migran Di Gayatri Beauty Academy, Singapura. Prosiding Seminar Nasional Pengabdian Kepada Masyarakat, 2023, 1–12. http://journal.unj.ac.id/unj/index.php/snppm
Bernika Muhlis Lasari, Hasan Hasan, & Efita Elvandari. (2024). Tata Rias Dan Busana Tari Melaju Dengan Mutu Di Universitas PGRI Palembang. Abstrak?: Jurnal Kajian Ilmu Seni, Media Dan Desain, 1(4), 190–198. https://doi.org/10.62383/abstrak.v1i4.229
Dipoyono, A. (2018). Revitalisasi Seni Pertunjukan Tradisional Ketoprak di Surakarta. Lakon Jurnal Pengkajian & Penciptaan Wayang, XV No. 2(Desember), 107–116. https://jurnal.isi-ska.ac.id/index.php/lakon/article/view/3001
dwi prasetyana, R. (2022). BENTUK DAN FUNGSI GENDING DALAM PERTUNJUKAN KETOPRAK KRIDHO CARITO LAKON WASIS JOYO KUSUMO GUGAT DI DESA NGULAAN KECAMATAN JAKEN KABUPATEN PATI JAWA TENGAH Skripsi. Skripsi.
Firmansyah, M., Masrun, M., & Yudha S, I. D. K. (2021). Esensi Perbedaan Metode Kualitatif Dan Kuantitatif. Elastisitas - Jurnal Ekonomi Pembangunan, 3(2), 156–159. https://doi.org/10.29303/e-jep.v3i2.46
Hastuti, S. (2021). Penyutradaraan Dalam Proses Produksi Acara “Kethoprak” Di Rri Yogyakarta. Jurnal Heritage, 9(1), 62–87. https://doi.org/10.35891/heritage.v9i1.2493
Hastuti, S., Purwanto, P., & Wahyudin, A. (2020). Implementasi Teknik Penyutradaraan Acara Ketoprak di RRI Purwokerto
DOI: 10.31504/komunika.v9i1.3225. Jurnal Komunika?: Jurnal Komunikasi, Media Dan Informatika, 9(1), 31. https://doi.org/10.31504/komunika.v9i1.3225
Hera, T. (2017). Makna Gerak Tari Gending Sriwijaya Di Sanggar Dinda Bestari. Jurnal Sitakara, 2(1). https://doi.org/10.31851/sitakara.v2i1.870
Jayanti, D. E. (2017). Parikan dalam Gendhing tayub Blora. Sutasoma?: Journal of Javanese Literature, 5(1), 1–10.
Kusumaningrum, R. A., Iranita, & M.Syuzairi. (2021). Online) ISSN. Soj Umrah, 2(2), 1348–1357. http://www.bioline.org.br/
Pratama, O. N. (2021). UPT Perpustakaan ISI Yogyakarta UPT Perpustakaan ISI Yogyakarta. Reimajenasi Timbre: Nostalgia Bunyi Melalui Komposisi Musik, 3, 1–16. http://digilib.isi.ac.id/id/eprint/8497
Putra, Z. A. (2024). Ketoprak sebagai Kesenian Masyarakat Blora yang Perlu Dilestarikan di Era Millenial. 1.
Putri Utami, N., & Adi Prabowo, R. (2023). Melati Sebagai Sumber Ide Penciptaan Motif Batik Pada Kain Panjang. Ornamen: Jurnal Pengkajian Dan Penciptaan Seni Kriya, 20(2), 2685–614. https://jurnal.isi-ska.ac.id/index.php/ornam
Sarastiti, D., & Iryanti, V. E. (2012). Bentuk Penyajian Tari Ledhek Barangan Di Kabupaten Blora. Jurnal Seni Tari, 1(1), 1–12.
Sari, A. M. (2016). peran Masyarakat Terhadap Kesenian Tayub Di Desa Bedingin Kecamatan Todanan Kabupaten BloraP. Seni Tari, 5(2), 1–7.
Setiawan, I., Tallapessy, A., & Subaharianto, A. (2020). Poskolonialitas Jawa dalam Campursari: Dari Era Orde Baru hingga Reformasi. Panggung, 30(2), 251–276. https://doi.org/10.26742/panggung.v30i2.948
Tani, U., Jurusan, U., Bahasa, S.-F., & Unnes, S. (n.d.). Nilai Etika Dan Religi Pada Pertunjukan Tayub Di Lingkungan Masyarakat Petani Klopoduwur Kabupaten Blora.
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
License
Copyright (c) 2025 Wayang Estaruchi, Usrek Tani Utina

This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.
You are free to:
- Share— copy and redistribute the material in any medium or format
- Adapt— remix, transform, and build upon the material for any purpose, even commercially.
The licensor cannot revoke these freedoms as long as you follow the license terms.
Under the following terms:
- Attribution— You must give appropriate credit, provide a link to the license, and indicate if changes were made. You may do so in any reasonable manner, but not in any way that suggests the licensor endorses you or your use.
- No additional restrictions— You may not apply legal terms or technological measures that legally restrict others from doing anything the license permits.
Notices:
- You do not have to comply with the license for elements of the material in the public domain or where your use is permitted by an applicable exception or limitation.
- No warranties are given. The license may not give you all of the permissions necessary for your intended use. For example, other rights such as publicity, privacy, or moral rightsmay limit how you use the material.

























