Pelatihan Digital Marketing sebagai Strategi Pemasaran Modern di PT Wisata Jelajah Insani
DOI:
https://doi.org/10.38035/jpmpt.v3i2.848Keywords:
Digital marketing, sosial media, SEO, Google Ads, Pemasaran OnlineAbstract
Pemasaran digital telah menjadi salah satu strategi utama dalam meningkatkan daya saing bisnis di era digital. PT Wisata Jelajah Insani mengadopsi pendekatan ini dengan mengadakan pelatihan digital marketing bagi karyawannya guna meningkatkan pemahaman dan keterampilan mereka dalam pemasaran berbasis teknologi. Pelatihan ini mencakup berbagai teknik pemasaran digital, seperti Website Marketing, Email Marketing, dan Social Media Marketing, yang dirancang untuk meningkatkan visibilitas bisnis serta keterlibatan pelanggan (Customer Engagement). Metode yang digunakan dalam pelatihan ini meliputi sesi teori, praktik langsung, serta evaluasi berbasis kuantitatif dan kualitatif untuk mengukur efektivitas program. Hasil evaluasi menunjukkan peningkatan pemahaman digital marketing sebesar 85%, peningkatan keterampilan merancang strategi pemasaran digital sebesar 80%, serta dampak positif terhadap interaksi media sosial (35% peningkatan dalam tiga bulan) dan peningkatan kunjungan situs web perusahaan sebesar 25%.Dengan hasil tersebut, pelatihan digital marketing terbukti memberikan manfaat yang signifikan bagi PT Wisata Jelajah Insani dalam memperkuat kehadiran digitalnya dan meningkatkan daya saing bisnis. Kerangka kerja yang diterapkan dalam program ini dapat menjadi model bagi perusahaan lain yang ingin mengembangkan strategi pemasaran digital secara efektif.
References
Ali, H., Zainal, V. R., & Ilhamalimy, R. R. (2022). Determination of Purchase Decisions and Customer Satisfaction: Analysis of Brand Image and Service Quality (Review Literature of Marketing Management). Dinasti International Journal of Digital Business Management, 3(1), 141–153. https://doi.org/10.31933/dijdbm.v3i1.1100
Azizah, A., & Adawia, P. R. (2018). strategi pemasaran. Cakrawala - Jurnal Humaniora. https://doi.org/10.31294/JC.V18I2.4117
Bruno, L. (2019). Pemasaran Jasa. Journal of Chemical Information and Modeling. https://doi.org/10.1017/CBO9781107415324.004
Gidhagen, M., & Persson, S. G. (2011). International Journal of Bank Marketing Determinants of digitally instigated insurance relationships. International Journal of Bank Marketing International Journal of Bank Marketing Iss Journal of Product & Brand Management, 29(4), 517–534. https://doi.org/10.1108/02652321111177803
Indriyati, Ruminda, M., & Tarina, F. (2022). Pengaruh Brand Image dan E-Service Quality Terhadap Keputusan Pembelian Melalui Kepuasan Konsumen Online. 8(2), 1–13.
Indriyati, Sari, M., Keke, Y., Mafrudhoh, L., & Morozova, O. (2023). Public transport service quality to female transport users in Jakarta. AIP Conference Proceedings, 2624(1). https://doi.org/10.1063/5.0132276
Kotler, P., & Keller, K. L. (2009). Manajemen pemasaran Jilid 1. In Jakarta.
Monaco, S., & Sacchi, G. (2023). Travelling the Metaverse: Potential Benefits and Main Challenges for Tourism Sectors and Research Applications. Sustainability (Switzerland), 15(4). https://doi.org/10.3390/su15043348
Pancasasti, R., Kusuma, P., Arthawati, S. N., & Sudarto, T. (2021). Upaya Pelestarian Pencak Silat dan Wisata Banten Lama Berbasis Digital Marketing Guna Melestarikan Warisan Budaya Banten. Jurnal Abdikarya.
Rian, H., Estiana, R., Karomah, N. G., Suharmanto, S., & Gustiawan, H. (2022). Pemanfaatan Digital Marketing untuk Meningkatkan Penjualan. Jurnal Abdidas. https://doi.org/10.31004/abdidas.v3i4.651
Said, F., Daeng GS, A., Rahman, A., Djohan, M. I., & Sukarana, M. (2023). Digital Marketing Communication Strategy of Tourism Destination of Mandalika: A Semiotic Analysis. Jurnal Komunikasi Profesional. https://doi.org/10.25139/jkp.v7i1.5985
Sugiyono. (2018). Metode Penelitian Kombinasi (mixed Methods). In Sutopo (Ed.), Alfabet (Vol. 6, Issue 1). Alfabeta.
Wibawa, B. M., Pranindyasari, C., Bhawika, G. W., & Mardhotillah, R. R. (2023). Discovering the importance of halal tourism for Indonesian Muslim travelers: perceptions and behaviors when traveling to a non-Muslim destination. Journal of Islamic Marketing, 14(1). https://doi.org/10.1108/JIMA-07-2020-0210
Downloads
Published
Issue
Section
License
Copyright (c) 2025 Lut Mafrudoh, Indriyati Indriyati, Muhammad Riza Affiat

This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.
Hak cipta :
Penulis yang mempublikasikan manuskripnya di jurnal ini menyetujui ketentuan berikut:
- Hak cipta pada setiap artikel adalah milik penulis.
- Penulis mengakui bahwa Jurnal Pengabdian Masyarakat dan Penelitian Terapan (JPMPT) berhak menjadi yang pertama menerbitkan dengan lisensi Creative Commons Attribution 4.0 International (Attribution 4.0 International CC BY 4.0) .
- Penulis dapat mengirimkan artikel secara terpisah, mengatur distribusi non-eksklusif manuskrip yang telah diterbitkan dalam jurnal ini ke versi lain (misalnya, dikirim ke repositori institusi penulis, publikasi ke dalam buku, dll.), dengan mengakui bahwa manuskrip telah diterbitkan pertama kali di JPMPT.