Asuransi Sebagai Pengalihan Risiko bagi Siswa SMK di Jakarta Timur

Authors

  • Nursery Alfaridi S Nasution Institut Transportasi dan Logistik Trisakti, Jakarta, Indonesia
  • Reni Dian Octaviani Institut Transportasi dan Logistik Trisakti, Jakarta, Indonesia
  • Yosi Pahala Institut Transportasi dan Logistik Trisakti, Jakarta, Indonesia
  • Juliater Simarmata Institut Transportasi dan Logistik Trisakti, Jakarta, Indonesia
  • Mustika Sari Institut Transportasi dan Logistik Trisakti, Jakarta, Indonesia

DOI:

https://doi.org/10.38035/jpmpt.v2i2.482

Keywords:

asuransi, asuransi kecelakaan, pengalihan risiko, Transportasi

Abstract

Jumlah kendaraan pribadi di Indonesia meningkat setiap tahunnya, peningkatan tersebut di dominasi oleh sepeda motor. Sayangnya, hal ini juga diikuti oleh meningkatnya jumlah kecelakaan kendaraan bermotor khususnya sepeda motor di Indonesia, yang korbannya di dominasi oleh generasi muda. Sosialisasi ini dilakukan untuk memberikan informasi lebih jelas tentang asuransi yang dapat mengalihkan risiko ketika terjadi kecelakaan lalu lintas. Pada sosialisasi tersebut ditemukan bahwa belum banyak peserta yang memahami asuransi kecelakaan. Melalui sosialisasi ini, diharapkan generasi muda memahami manfaat perlindungan finansia yang diperoleh. Sehingga, peserta sosialisasi dapat membuat keputusan yang cerdas tentang melindungi keluarga, aset, dan diri mereka sendiri. Selain itu, juga mengajarkan generasi muda tentang manajemen risiko, pentingnya perencanaan keuangan, dan membiarkan mereka melihat masa depan dengan lebih percaya diri.

References

Al-Banna, H., & Nurdany, A. (2022). Faktor-Faktor Yang Memengaruhi Masyarakat Muslim Untuk Mengadopsi Asuransi Syariah Di Indonesia. Etihad Journal of Islamic Banking and Finance. https://doi.org/10.21154/etihad.v2i2.3968

Data Indonesia.id. (2022). Jumlah Kecelakaan Lalu Lintas Meningkat Jadi 103.645 pada 2021. https://dataindonesia.id/sektor-riil/detail/jumlah-kecelakaan-lalu-lintas-meningkat-jadi-103645-pada-2021

Evinda, H., Narwen, N., & Devianto, D. (2019). Penerapan Hukum Mortalita Makeham Untuk Perhitungan Nilai Tunai Manfaat Dengan Tingkat Suku Bunga Vasicek Dan Cir. Jurnal Matematika Unand. https://doi.org/10.25077/jmu.7.3.74-82.2018

Hindarwati, E. N., & Jayasari, A. (2014). ANALISIS KUALITAS PELAYANAN PT JASA RAHARJA DENGAN METODE SERVQUAL Enny Noegraheni Hindarwati?; Anintia Jayasari. 5(9), 626–637.

Indah, N., Putri, S., Islam, U., Alauddin, N., & Kerugian, G. (2019). TERHADAP PENUMPANG KENDARAAN UMUM.

Jasa Raharja. (2022). Tentang Kami PT Jasa Raharja.

Kania, D. S. (2022). Perhitungan Premi Risiko Asuransi Kendaraan Bermotor Berdasarkan Data Frekuensi Dan Besar Klaim. Jurnal Riset Statistika. https://doi.org/10.29313/jrs.v2i2.1295

Kepel, F. R., & Mallo, J. F. (2019). Pola Luka Pada Kasus Kecelakaan Lalu Lintas Di Bagian Ilmu Kedokteran Forensik Dan Medikolegal RSUP Prof. Dr. R. D. Kandou Manado Periode Tahun 2017. Jurnal Biomedik JBM. https://doi.org/10.35790/jbm.11.1.2019.23207

Nanda, M. P., & Hardianti, R. (2022). Analisa Penerapan Sistem Manajemen Kesehatan Dan Keselamatan Kerja (SMK3) Pada PTPN VI Di Kecamatan Pangkalan Koto Baru Sumatera Barat. Jurnal Rekayasa Infrastruktur. https://doi.org/10.31943/jri.v8i2.185

Puspita, K. D., Kriswardhana, W., & Hayati, N. N. (2020). Analisis Karakteristik Dan Biaya Kecelakaan Lalu Lintas Di Kabupaten Jember. Paduraksa Jurnal Teknik Sipil Universitas Warmadewa. https://doi.org/10.22225/pd.9.2.1963.229-238

Putra, Y. P., & Edidas, E. (2020). Pengembangan Sistem Keamanan Sepeda Motor Mengggunakan Arduino Uno Berbasis Smartphone Android. Voteteknika (Vocational Teknik Elektronika Dan Informatika). https://doi.org/10.24036/voteteknika.v8i1.107779

Rinaldi, F. R., & Masykur, A. M. (2017). PENGALAMAN KECELAKAAN LALU LINTAS BERAT Sebuah Studi Kualitatif Fenomenologi. Jurnal Empati. https://doi.org/10.14710/empati.2017.15239

Semiun, O. E. (2019). Pengembangan Pemodelan Multinomial Logit Untuk Menentukan Probabilitas Kepemilikan Sepeda Motor Di Kota Kupang. Teknik. https://doi.org/10.14710/teknik.v40i3.23072

Subkhan, F. (2020). Analisis Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Kepesertaan Program Jaminan Kesehatan Nasional Pada Pekerja Informal Perkotaan. Economicus. https://doi.org/10.47860/economicus.v12i2.153

Times, T. N. Y. (2017). Jakarta, the City Where Nobody Wants to Walk. https://www.nytimes.com/2017/08/20/world/asia/jakarta-walking-study-sidewalks.html

Ulya, I., Ratnawati, R., & Kumboyono, K. (2017). Studi Fenomenologi: Pengalaman Petugas Kepolisian Dalam Memberikan Tindakan Pertolongan Pertama Korban Kecelakaan Lalu Lintas. Majalah Kesehatan. https://doi.org/10.21776/ub.majalahkesehatan.2017.004.04.24

Waruwu, S., & Ferida, Y. (2016). Analisis Faktor Kesehatan Dan Keselamatan Kerja (K3) Yang Signifikan Mempengaruhi Kecelakaan Kerja Pada Proyek Pembangunan Apartement Student Castle. Spektrum Industri. https://doi.org/10.12928/si.v14i1.3705

Widyaningsih, J. N. (2022). Penentu Perilaku Keselamatan Pengendara Sepeda Motor Dengan Pendekatan Strcutural Equation Modeling. Jurnal Penelitian Transportasi Darat. https://doi.org/10.25104/jptd.v24i1.2096

Zainafree, I., Syukria, N., Addina, S., & Saefurrohim, M. Z. (2022). Epidemiologi Kecelakaan Lalu Lintas: Tantangan Dan Solusi. Bookchapter Kesehatan Masyarakat Universitas Negeri Semarang. https://doi.org/10.15294/km.v1i1.70

Zubaidi, A. (2020). Penerapan Wakaf Pada Produk Asuransi Syariah. Tahdzib Al-Akhlaq Jurnal Pendidikan Islam. https://doi.org/10.34005/tahdzib.v3i2.893

Zulkifli, S., Meidina, L., Dhalimunthe, S. H., & Ginting, I. C. (2020). Implementasi Prinsip Subrogasi Pada Asuransi Kendaraan Bermotor: Studi Pada PT Pan Pacific Insurance. Sign Jurnal Hukum. https://doi.org/10.37276/sjh.v2i1.65

Published

2024-05-04