Prospek Bisnis dan Karir Di Sektor Transportasi dan Logistik bagi Siswa SMU/SMK dan yang Sederajat

Authors

  • Sulistya Pribadi Institut Transportasi dan Logistik Trisakti, Jakarta, Indonesia
  • Erny Sulistyaningsih Institut Transportasi dan Logistik Trisakti, Jakarta, Indonesia
  • Retno Mawarti Institut Transportasi dan Logistik Trisakti, Jakarta, Indonesia
  • Suprihadi mulyo Institut Transportasi dan Logistik Trisakti, Jakarta, Indonesia
  • Eduard A.S Sijabat Institut Transportasi dan Logistik Trisakti, Jakarta, Indonesia

DOI:

https://doi.org/10.38035/jpmpt.v2i1.481

Keywords:

Bisnis, Karir, Transportasi, Logistik, Prospek

Abstract

Transportasi dan logistik merupakan sektor yang saling terkait dan tidak dapat dipisahkan. Pasang surut kegiatan kedua sektor ini akan selalu ada sejalan dengan peradaban dan kehidupan manusia. Ruang lingkup kegiatannya yang luas sangat menjanjikan untuk masa depan generasi muda kita. Untuk itu kami dosen Institut Transportasi dan Logistik Trisakti melaksanakan kegiatan Pengabdian kepada Masyarakat (PkM) di Sekolah Menengah Kejuruan (SMK) Wiyatamandala Bakti di jalan Swasembada Timur XIII nomor 46, Kebon Bawang, Tanjung Priok, Jakarta Utara. Metode yang dijalankan adalah berupa penyuluhan dengan materi-materi: 1) pengertian transportasi, 2) pengertian logistik, kargo dan supply chain management, 3) prospek bisnis dan karir di sektor transportasi dan logistik, serta 4) testimoni manfaat berkuliah ITL Trisakti. Konsepnya adalah dengan memberikan pengertian akan materi-materi tersebut akan dapat lebih membuka wawasan para siswa SMK mengenai lapangan kerja dan karir mereka di bidang logistik di masa depan. Sesuai hasil pre tes dan pos tes terhadap 35 siswa yang ikut dalam kegiatan PkM ini terdapat peningkatan pengetahuan mereka terhadap materi-materi yang disampaikan.

References

Andi said Ilham, Dkk. (2006), Produktifitas dan Efisiensi dengan SCM, Jakarta, PPM.

Amin Widjaja Tunggal. (2008). Dasar-dasar Manajemen Logistik dan Supply Chain Management. Harvarindo.

Blandchart, David. (2010). Supply Chain Management – Best Practices. Second edition. John Wiley & Sons, Inc.

Bowersox, Donald J, David J. Closs, M.Bixby Cooper. (2002). Supply Chain Logistics Management. McGraw-Hill.

Budiyanto, Utomo et. Al. (2022). Sosialisasi Prospek Karir di Industri IT bagi Siswa SMK di Jakarta Selatan. ARTINARA: Jurnal vol. 01(03), 33-41.

Christopher, Martin. (1998). Logistics and Supply chain Management: Strategies for Reducing Cost and Improving Service. Prentice Hall.

Lambert, Douglas, M, James R. Stock, Lisa M. Ellram. (1998). Fundamentals of Logistics Management. McGraw-Hill.

Rushton, Alan, Phil Croucher, Peter Baker. (2006). Handbook of Logistics and Distribution Management. Kogan Page.

Stock R. James, Lambert, M. Douglas. (2001). Strategic Logistics Management. 4th edition. McGraw-Hill.

Website ALI (Asosiasi Logistik Indonesia) dan website SCI (Supply Chain Indonesia), (4 Desember 2003).

Widiyanto, IR, ASCM. (2010). Buku Pegangan Logistik Indonesia. E-book ke-1.

Yolanda M. Siagian. (2007). Aplikasi Supply Chain Management dalam Dunia Bisnis, Cetakan 2. PT Grasindo.

Published

2024-02-13